Cari Resep Masakan

Tuesday, December 17, 2013

6:05 AM


Bahan :
Santan kental sebanyak 200 ml.
Gula pasir sebanyak 175 gram
Kacang hijau sebanyak 250 gram
Garam sebanyak seperdua sendok teh
Garam sebanyak seperempat sendok teh.
Daun pandan sebanyak 2 lembar. Bersihkan.
Air sebanyak 1 liter
Vanili sebanyak seperdua sendok teh

Cara membuat :
1. Rendam kacang hijau selama 6 jam. Setelah itu cuci bersih dan kemudian tiriskan.
2. Rebus air bersama seperdua sendok teh garam, vanili bubuk hingga air tersebut mendidih.
3. Masukkan kacang hijau yang telah dibersihkan ke dalam air campuran garam dan vanili tadi. Masak hingga kacang hijau menjadi empuk.
4. Masukkan gula pasir. Kemudian aduk terus hingga mengental dan kacang hijau matang. Tanda kacang hijau matang terlihat pada bijinya yang pecah. Selanjutnya angkat kacang hijau dan simpan di wadah terpisah.
5 .Langkah terakhir adalah membuat santan, kuah dari kacang hijau. Rebus santan bersama seperempat sendok teh garam dan juga daun pandan hingga mendidih. 6. Setelah itu angkat dan simpan di wadah.
6. Angkat dan siap disajikan.

0 comments:

Post a Comment